Welcome to Murah Juliana's Blog

Rabu, 23 November 2011

Daftar Nama domain (negara) seluruh dunia

domain
murahjuliana.blogspot.com
     Nama domain adalah nama unik yang diberikan untuk mengidentifikasi nama jaringan komputer ataupun internet. Nama domain berfungsi untuk mempermudah pengguna di internet pada saat melakukan akses ke server, selain juga dipakai untuk mengingat nama server yang dikunjungi tanpa harus mengenal deretan angka yang rumit yang dikenal sebagai IP address. Nama domain ini juga dikenal sebagai sebuah kesatuan dari sebuah situs web seperti contohnya “jasakom.com”. Nama domain kadang-kadang disebut pula dengan istilah URL, atau alamat website.

Merupakan top level domain yang diberikan untuk mencirikan negara dari internet domain name. Berikut ini adalah daftar Top Level Negara-negara di Dunia yang dikeluarkan oleh Internet Assign Numbers Authority (IANA). IANA adalah salah satu badan independent yang mengatur masalah pengaturan Domain Internet. Saat ini (per tanggal 1 Januari 2002) terdaftar sebanyak 243 Negara yang terdaftar.

Daftar nama-nama domain di dunia klik disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar